Fundamental Metodologi Penelitian Kuantitatif (Eksplanatif)
Tidak Tersedia Deskripsi
Ketersediaan
1904247
001.42 BAM f
My Library (RAK BUKU)
Tersedia - Indonesia
1904913
001.42 BAM f
My Library
Tersedia - Indonesia
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
001.42 BAM f
Penerbit
Yogyakarta :
deepublish.,
2020
Deskripsi Fisik
xxii, 513 hlm,;17.5×25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-02-1029-7
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet 1
Subjek
-
Info Detail Spesifik
Buku Fundamental Metodologi Penelitian Kuantitatif (Eksplanatif)-
Sistematika penyajian dalam buku menggunakan alur sebagai berikut. Bab 1, sebagai bab pembuka, menyajikan konsep-konsep paling dasar dan fundamental yang menggambarkan hakikat dari penelitian dan sekaligus mendasari pembahasan pada bab-bab selanjutnya. Pada bab ini disajikan pengertian dan peran penelitian kuantitatif dalam pengembangan ilmu pengetahuan, proses lahirnya penelitian kuantitatif dengan metode ilmiah, paradigma positivis dan postpositivis dan implikasinya terhadap pendekatan kuantitatif dan kualitatif, penelitian kuantitatif eksplanatif sebagai representasi metode ilmiah, serta kerangka dasar prosedur yang menunjukkan langkah-langkah sekuensial penelitian kuantitatif eksplanatif. Prosedur dan langkah-langkah sekuensial tersebut penjabaran detailnya disajikan pada bab-bab selanjutnya mulai dari bab 2 sampai dengan bab 9
Bab 2 fokus kepada pembahasan tentang perumusan masalah penelitian, termasuk di dalamnya strategi menemukan masalah, kriteria kelayakan permasalahan penelitian, serta penuangannya ke dalam latar belakang masalah. Pada bab ini juga diperkenalkan bagaimana menganalisis kesenjangan dan kebaruan dalam penelitian untuk memperoleh nilai tambah dari sebuah penelitian yang akan dilakukan. Bab 3 membahas tentang hakikat hipotesis penelitian, pentingnya, serta jenis-jenisnya, dan bagaimana mengembangkannya termasuk apa hubungannya dengan kajian teori dan kerangka konseptual. Selanjutnya, rancangan penelitian, tujuan, dan jenis-jenisnya disajikan pada Bab 4. Bab 5 membahas tentang populasi dan sampel penelitian, konsep kesalahan sampel (sampling error) dan implikasinya, serta teknik-teknik pengambilan dan penentuan ukuran sampel.